Dengan gambar memang sudah menarik, tapi kali ini kita akan belajar untuk membuat gambar yang sudah kita posting menjadi lebih menarik lagi. Yaitu dengan membuat efek drop shadown pada gambar. Drop Shadow adalah sebuah efek bayangan yang timbul pada suatu objek, bisa pada sebuah kotak, tabel, dan gambar. Tidak perlu mengedit gambar yang akan kita posting dengan photoshop. Tapi kita akan langsung membuat gambar yang ada di blog kita memiliki efek drop shadown.
Cara Membuat Efek Drop Shadow pada Gambar
1. Login ke Blogger.
2. Di halaman Dasbor, kita pilih Rancangan.
3. Kemudian pilih Edit HTML
4. Beri tanda centang pada Expand Template Widget
5. Cari kode ]]></b:skin>
6. Jika sudah ketemu taruh kode berikut di atasnya:
background:url(http://i30.tinypic.com/1qsh1h.jpg) no-repeat right bottom;
padding: 5px 10px 10px 5px;
}
7. Cari kode <data:post.body/> lalu ganti kode tersebut dengan kode berikut:
8. Simpan template jika sudah selesai.
Related Post:
- Memasang Buku Tamu Di Blog
- Cara Mengurangi Error HTML Dan CSS Pada Template Blog
- Menambahkan Scroll Pada Blog Archive
- Membuat Judul Address Bar Tambah Keren
- Cara Menghilangkan Tang dan Obeng di Blog
- Cara Membuat Blog Menjadi Dofollo
- Cara Pasang FB Like, Twitter, Google +1 Di Blogger
- Cara Mengganti Tulisan Navigasi Blogger dengan Gambar
- Animasi Spider-man di Blogger
- Navigasi nomer halaman blogger
- Cara Memasang Google Translate
- membuat Read More Otomatis di Blogspot
- Membuat Judul Blog Berjalan
- Icon Burung Twitter Berterbengan
- Animasi Flash di Blogger
- Animasi Spiderman Di Blog
- Menampilkan Gambar Background Berdasarkan Hari
- Memasang Background DI Blogger
- Mendaftarkan Website/Blog Diseluruh Dunia
- Menambahkan Button Google Plus One (+1)
- Cara Membuat Running Teks Berita dari Blog Kita
- Membuat Icon Burung Twitter Berterbangan di Blog
- Cara Mengisi Paypal dengan Ipanel online - Survey Dapat Dollar.
- Flash Animasi Blog
0 comments:
Posting Komentar